Kahadiran ASN dan PTT Pemkot Bengkulu Mencapai 99 Persen pada Hari Pertama Kerja

- 9 Mei 2022, 15:56 WIB
Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu memastikan seluruh Aparatur Sipil negara (ASN) dan pegawai tidak tetap (PTT) di lingkungannya masuk kerja di hari pertama, Senin 9 April 2022./foto: IG Media Center_Kota Bengkulu/
Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu memastikan seluruh Aparatur Sipil negara (ASN) dan pegawai tidak tetap (PTT) di lingkungannya masuk kerja di hari pertama, Senin 9 April 2022./foto: IG Media Center_Kota Bengkulu/ /

"Alhamdulillah di hari pertama khusus dinas kominfo, ASN nya semua hadir kecuali memang ada yang cuti beberapa orang," kata kepala Dinas Kominfo Kota Bengkulu Dr Eko Agusrianto MSi.

Beberapa ASN yang tidak hari antara lain tercatat telah pensiun, pindah tugas di tempat baru. Sedangkan PTT terkonfirmasi 3 orang yang tak hadir.
"Ini nanti akan ditindaklanjuti, entah itu berupa teguran atau sanksi," jelas Eko.***

Halaman:

Editor: Iyud Dwi Mursito

Sumber: MC Kota Bengkulu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah