AMSI Dideklarasikan di Bengkulu, Gubernur Rohidin: Media Bisa Jadi Potret Daerah dan Ajang Bisnis

- 11 Mei 2023, 08:35 WIB
Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah membuka Deklarasi dan Konferwil Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) di Hotel Mercure  Rabu 10 Mei 2022
Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah membuka Deklarasi dan Konferwil Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) di Hotel Mercure Rabu 10 Mei 2022 /

Koordinator Wilayah I AMSI, M. Zuhri, mengatakan bahwa kehadiran AMSI akan semakin mengoptimalkan pemberitaan yang disajikan, karena di dalamnya terdapat pelatihan jurnalistik dan berbisnis media yang baik.

AMSI berkomitmen untuk menjadikan anggotanya menjadi media yang sehat dan berkualitas agar dapat bertahan di tengah gempuran kemajuan zaman dan teknologi.

AMSI Bengkulu memiliki 14 media online (siber) yang tergabung. Di seluruh Indonesia, terdapat 459 media yang bergabung dalam AMSI. AMSI Bengkulu merupakan asosiasi media siber ke-6 yang didirikan di Pulau Sumatera dan yang ke-27 di seluruh Indonesia. ***

Halaman:

Editor: Iyud Dwi Mursito


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah