Puncak Arus Balik Lebaran 2022 di Bandara Fatmawati Bengkulu Diprediksi Terjadi pada Jumat Hingga Minggu

- 6 Mei 2022, 04:51 WIB
Ilustrasi penumpang di Bandara Fatmawati Bengkulu
Ilustrasi penumpang di Bandara Fatmawati Bengkulu /Dok Humas PT Angkasa Pura I

Selain itu, masyarakat juga diminta meyakinkan dirinya agar siap kondisi fisik selama arus balik. Jika masih dalam kondisi yang belum stabil atau sakit, sebaiknya menunda terlebih dahulu untuk pulang.

"Selalu pastikan kondisi kesehatan dengan baik, kalau sakit, lebih baik tunda dulu pulang," tuturnya.

Ia mengaku, hal tersebut diimbau pihaknya mengingat pada arus mudik lalu, banyak penumpang yang memaksakan diri untuk mudik lebaran. Padahal kondisi mereka tidak memungkinkan untuk melakukan mudik.

"Mudik itu boleh dilakukan kalau fisik mendukung, kalau kondisinya masih sakit kita anjurkan beristirahat di rumah," katanya ***

Halaman:

Editor: Iyud Dwi Mursito


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah