Benarkah Wafat di Bulan Ramadhan Dijamin Masuk Surga, Begini Penjelasan Lengkapnya

- 10 April 2022, 01:15 WIB
Ilustrasi - Doa ziarah kubur menjelang Bulan Puasa Ramadhan 1443 H/2022 lengkap tulisan latin, artinya, dan tata cara dzikir sesuai ajaran Rasulullah.
Ilustrasi - Doa ziarah kubur menjelang Bulan Puasa Ramadhan 1443 H/2022 lengkap tulisan latin, artinya, dan tata cara dzikir sesuai ajaran Rasulullah. / /Antara/ Rivan Awal Lingga

IKOBENGKULU.COM- Ajal merupakan waktu yang tidak ada seorangpun yang mengetahuinya. Kita tentu berharap kiranya kita bisa meninggal dengan husnul khatimah dan meninggal di waktu yang mulia, seperti di bulan Ramadhan ini.

Rasulullah saw menjelaskan bahwa orang yang paling cerdas adalah orang yang selalu mengingat mati dan mempersiapkannya. Sebagaimana Umar bin Khattab pernah berkata:''Bersama sepuluh orang, aku menemui Nabi SAWlalu salah seorang di antara kami bertanya,'Siapa orang yang paling cerdas dan muliawahai Rasulullah?' Nabi menjawab, 'Orang yangpaling banyak mengingat kematian dan paling siapmenghadapinya, mereka itulah orang yang cerdas,mereka pergi dengan membawa kemuliaan dunia dankehormatan akhirat.'' (HR. Ibnu Majah).

Lantas, bagaimana dengan orang yang meninggal di bulan Ramadhan? Benarkah mereka mendapatkan jaminan masuk kedalam surga? Mau tau jawabannya? berikut ulasanya dilansir ikobengkulu.com dari youtube Tadabur Ilmi

Meninggal di Bulan Ramadhan adalah Pertanda Baik
Bulan Ramadhan adalah bulan yang sangat mulia,penuh dengan keistimewaan dan penuh dengan keberkahan. Sehingga apabila ada orangyang meninggal di waktu mulia ini, hal itumenjadi pertanda baik bagi dirinya, apalagijika kesehariannya ia merupakan orang yang baikdan sering beramal shaleh.

Dalam sebuah hadis,Rasulullah SAW bersabda: Apabila Allahmenginginkan kebaikan kepada seorang hamba,Allah akan mempekerjakannya. Apa yangdimaksud Allah mempekerjakannya yaRasulullah? tanya para sahabat.

Baca Juga: Jangan Buru-buru Pergi, Setelah Selesai Tiga Rakaat Sholat Witir, Disunnahkan Baca Doa ini

Rasulullah SAW menjawab, Dia dimudahkan untuk beramalshalih sebelum meninggalnya. (HR. Ahmad) Dengan demikian, jika ada orang yang meninggaltepat di bulan Ramadhan. Sebab dibulan iniamal shaleh seperti ibadah puasa, sedekah,sholat yang pahalaya akan dilipatgandakan oleh Allah, Maka orang sholih yang meninggal di bulanini pertanda ia meninggal dengan Husnul Khotimah.

Apakah Orang yang meninggal di bulan ramadhan pasti masuk Surga?

Memang salah satu kemuliaan bulan Ramadhan adalah dibukanya pintu surga selebar-lebarnyadan ditutupnya pintu neraka serapat-rapatnya. Sebagaimana dijelaskan dalam sebuah hadis: Apabila datang awal malam dari bulan Ramadhan, setan-setan dan jin-jin yang sangat jahat dibelenggu, pintu-pintu neraka ditutup tidak adasatu pintupun yang terbuka, sedangkan pintu-pintusurga dibuka tidak ada satu pintupun yang ditutup. Dan seorang penyeru menyerukan: Wahai orang yang menginginkan kebaikan kemarilah.

Halaman:

Editor: Iyud Dwi Mursito


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x