Ini 8 Objek Wisata Paling Hits dan Eksotis yang Wajib Dikunjungi di Lebong

- 31 Mei 2022, 18:13 WIB
Masjid Sultan Abdullah / : Photo ig @dediascar
Masjid Sultan Abdullah / : Photo ig @dediascar /

Fasilitas yang disediakan diantarnya : Pondok-pondok, Wc Umum, Penjual Makanan, Perahu Bebek untuk mengelilingi danau dengan budget Rp. 20.000 pada hari biasa serta weekend Rp. 30.000.

Untuk uang masuk tersendiri, kendaraan bermotor dengan tarip Rp. 5000 sedangkan kendaraan roda 4 Rp. 15.000 terjankau sekali bukan tidak akan membuat kantong anda kosong dengan suasana yang hening dan memanjakan mata.

3. Wisata Taman Smart City Karang Nio

Taman Smart City/Sumber : Photo Ig @dianmay_12
Taman Smart City/Sumber : Photo Ig @dianmay_12

Siapa sih yang tidak kenal dengan Wisata Taman Smart City Karang Nio, yah betul sekali yang berhadapan langsung dengan Masjid Agung Sultan Abdullah. Tempat ini cocok buat nongkrong anak muda di sore hari ataupun di malam hari, dengan ditemani pemandangan yang bagus sekali dimana dari taman terlihat sangat jelas keindahan Bukit Pabes.

Taman ini juga mempunyai fasilitas taman bermin untuk anak-anak, fasilitas olahraga, Wc Umum dan bangunan-bangunan untuk duduk di sekitaran taman. Hamparan rumput hijau yang luas serta tempat yang bersih menjadi tempat spot photo terbaik untuk di upload di sosial media anda.

Untuk budget tersendiri anda cukup membayar uang parkir kendaraan anda, anda sudah bisa nongkrong di taman ini loh. Murah sekali bukan?. cocok banget dengan budget anak muda dong.

Sebaiknya jika ingin berkunjung ke Taman Karang Nio pada waktu sore hari dan malam hari untuk menikmati matahari terbenam.


4. Wisata Religi Masjid Sultan Abdullah 

Masjid Sultan Abdullah / : Photo ig @dediascar
Masjid Sultan Abdullah / : Photo ig @dediascar


Siapa sih yang enggak kenal dengan masjid ini, masjid yang jadi icon nya kab. Lebong. Masjid ini terletak tepat di pinggir jalan saat memasuki kab. lebong anda akan langsung tertuju dengan masjid Sultan Abdullah dengan desain yang mernarik. elegan serta letak yang sangat strategis.

Halaman:

Editor: Iyud Dwi Mursito


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah