8 Cara Hidup Sehat Ala Rasulullah, Terbukti dan Mudah Dipraktekkan Sehari-hari

- 21 Oktober 2022, 11:31 WIB
Gaya hidup sehat Rasulullah, terbukti dan mudah dilakukan
Gaya hidup sehat Rasulullah, terbukti dan mudah dilakukan /pixabay/ Dana Tentis//

IKOBENGKULU.COM - Rasulullah SAW dikenal sebagai sosok yang selalu sehat dan bugar dan wajahnya selalu tampak cerah.

Bahkan dalam riwayat menyebutkan, selama hidupnya Rasulullah hanya dua kali mengalami sakit. Yaitu, ketika beliau diracuni oleh orang Yahudi dan pada saat menjelang akhir hayatnya.

Selama hidupnya, Rasulullah SAW menerapkan gaya hidup sehat yang tentu saja bisa dipraktekkan oleh kita saat ini. Sebab, gaya hidup sehat ala Rasulullah tersebut tidak lekang oleh zaman.

Meski caranya mudah, tapi tidak banyak yang mau melakukannya. Pada cara hidup sehat itu sudah dibuktikan sendiri oleh Rasulullah SAW dan para pakar medis yang sudah melakukan penelitian.

Baca Juga: Wajib Dicatat, Berikut Daftar Sirup Obat Batuk dan Paracetamol yang Bebas Etilen Glikol dan Dietilen Glikol

8 Tips Hidup Sehat Ala Rasulullah SAW

Berikut adalah 8 tips hidup sehat Ala Rasulullah SAW yang dapat dicoba untuk dipraktekkan dalam kehidupan sehari-hari, yang Ikobengkulu.com kutip dari orami.co.id.

1. Mengonsumsi Makanan Halal dan Bergizi

Tips hidup sehat ala Rasulullah SAW yang pertama ini menjadi yang utama dan wajib untuk diikuti.

Selama hidupnya, beliau selalu mematuhi dasar hukum Islam untuk tidak memakan makanan haram.

Halaman:

Editor: Iman Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x